Personal Blog and IT Content, Updates & Tutorial Sharing Web Blog.

Benny Setiadi

My Personnal Blog

Kamis, 14 April 2011

Ruang Lingkup Ekonomi

PENDAHULUAN

Kegiatan manusia dalam suatu masyarakat dapat dikelompokkan menjadi Tiga macam kegiatan (ekonomi) pokok:
1. Kegiatan produksi
2. Kegiatan Konsumsi
3. Kegiatan pertukaran

Masyarakat subsistem :
Masyarakat primitif di mana di dalamnya hanya ada 2 kegiatan ekonomi yaitu produksi dan konsumsi. Apa yang diproduksikan dikonsumsikan sendiri.

Faktor PENGGERAK bagi adanya aktivitas ekonomi adalah KEBUTUHAN. KEBUTUHAN adalah TUJUAN dan MOTIVASI dari kegiatan produksi, konsumsi dan pertukaran.

Kebutuhan manusia timbul:
1. Kebutuhan biologis untuk hidup: (makan, minuman, pakaian & tempat tinggal)
2. Kebutuhan yang timbul dari peradapan dan kebudayaan manusia itu sendiri (rumah yang baik, makan yang lezat, pendidikan)
3. Lain-lain kebutuhan yang khas masing-masing orang

Kebutuhan manusia memp. sifat tidak terbatas , maksudnya:
Bahwa secara total kebutuhan manusia tak akan terpuaskan. (satu keb terpuasakan tiga atau empat keb lainnya muncul. Proses ekonomi memerlukan sumber-sumber ekonomi untuk melaksakannya.


SUMBER-SUMBER EKONOMI/FAKTOR PRODUKSI:
1. Sumber-sumber alam (tanah, minyak bumi, hasil tambang lain, air, udara dll)
2. Sumber ekonomi yang berupa manusia dan tenaga manusia (kemampuan fisik manusia, kemampuan mental, ketrampilan dan keahlian)
3. Sumber-sumber ekonomi buatan manusia (mesin, gedung, jalan, dll)
4. Kepengusahaan/entrepreneurship. (Pihak yang berinisiatif menggabungkan dan mengkoordinir ketiga sumber ekonomi di atas)

Adanya keterbatasan sumber daya menimbulkan nilai dari sumber daya itu. Nilai ini tergantung dari seberapa banyak kebutuhan manusia dan seberapa banyak keterbatasan sumber daya.

Barang bisa dikelompokan:
1. Barang ekonomis
Barang yang tersedia dalam jumlah yang lebih sedikit dari pada jumlah maksimum yang dibutuhkan masyarakat. Barang ekonomis selalu mempunyai “harga”.

Barang ekonomis tdr:
• Barang Konsumsi (consumer goods)
• Barang Modal (capital goods )

Kapan “kelangkaan” barang muncul ?
Apl kebutuhan/keinginan seseorang/masy lebih besar dari pada tersedianya barang dan jasa tersebut.

2. Barang bebas
barang yang tersedia dalam jumlah yang melebihi kebutuhan manusia. Barang bebas tidak mempunyai “harga”
Ilmu Ekonomi
Suatu ilmu yg mempelajari tingkah laku manusia dalam menggunakan & memanfaatkan sumber alam yang ada (yang relatif terbatas) untuk memenuhi kebutuhannya.
Ilmu Ekonomi dipelajari karena:
1. Kebutuhan manusia yang tidak terbatas
2. Alat pemuas kebutuhan yang terbatas
3. Sumber-sumber alam dalam keadaan asli tidak semuanya dapat langsung digunakan.

EKONOMI MIKRO:
Salah satu cabang Ilmu Ekonomi yang mempelajari perilaku
pelaku-pelaku ekonomi yang berada dalam sistem perekonomian. (yaitu konsumen secara individual/sebuah perusahaan).

PELAKU-PELAKU EKONOMI:
1. Rumah Tangga Keluarga
2. Rumah Tangga Perusahaan
3. Rumah Tangga Pemerintah


Referensi : herry.staff.gunadarma.ac.id/
Share:

0 comments:

disable copas

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Pages

Mengenai Saya

Foto saya
Hi, My name is Benny Setiadi. Welcome to my blog, I'm sharing lots of content here related with my interest, Technology updates, Programming, Android and Augmented Reality. Hope my blog could be useful and have benefits for everyone. Please enjoy :).